Game simulator adalah salah satu genre yang cukup banyak memiliki peminat. Jika kamu ingin merasakan pengalaman simulasi menaiki roket, maka Spaceflight Simulator merupakan salah satu pilihan yang tepat. Apalagi jika ingin mendapatkan fitur yang lebih lengkap, maka ada Spaceflight Simulator mod apk.
Spaceflight Simulator unlocked all menawarkan beragam fitur yang tidak bisa kamu temukan pada versi original. Hal ini tentu sangat menarik untukmu yang ingin mendapatkan fitur premium secara gratis.
Untuk informasi lengkapnya, simak penjelasan di bawah ini, ya!
Daftar ISI
Apa itu Spaceflight Simulator Mod Apk?
Spaceflight Simulator mod merupakan salah satu permainan dengan genre simulator yang sudah dimodifikasi dari versi originalnya. Konsep bermain antara versi original maupun mod sama, di mana kamu akan berperan menjadi seorang arsitek dalam pembuatan roket.
Kamu akan merasakan pengalaman luar biasa karena akan “membuat” roket yang akan diterbangkan ke luar angkasa. Bukan hanya berperan sebagai pembuat roket, kamu juga akan menjadi astronot dari roket tersebut. Lebih menyenangkannya, kamu juga bebas memberikan nama pada roket rancanganmu itu.
Jika kamu termasuk orang yang menggemari luar angkasa dan roket, maka Spaceflight Simulator apk ini tentu sangat menggiurkan, bukan?
Kamu dapat merasakan sensasi bermain yang nyaman dan rileks karena ada banyak sekali sudut yang disediakan oleh simulator ini.
Kamu akan merasakan bagaimana caranya membangun sebuah roket yang bisa diluncurkan dan kamu terbangkan dengan kecepatan tinggi dan akurat.
Gameplay dari Spaceflight Simulator juga unik, di mana kamu benar-benar menggunakan pendekatan yang realistis saat membangun pesawat luar angkasa. Bagian yang cukup menantang pada game ini adalah kamu harus ikut serta dari awal proses pembuatan roket tersebut.
Pemula sebenarnya juga bisa memainkan game ini, karena saat bermain sudah ada panduan yang tersedia. Namun panduan ini hanya sebagai pengantar saja, selebihnya tergantung pada keahlian kamu. Jadi, sebaiknya kamu sudah mempunyai sedikit dasar mengenai cara membuat atau merancang roket.
Meskipun demikian, hal menyenangkannya adalah karena kamu bisa berlatih atau menguji roket tersebut sebanyak mungkin. Tentu akan jauh lebih mudah karena Spaceflight Simulator mod apk 2023 menyediakan banyak fitur premium.
Baca Juga: Warnet Simulator Mod Apk Unlimited Money and Sp
Fitur Unggulan Spaceflight Simulator Mod Apk
Jika memutuskan untuk mengunduh aplikasi ini, maka ada banyak sekali fitur Spaceflight Simulator mod apk yang bisa kamu dapatkan. Hal ini karena pihak pengembang atau modder fokus untuk memaksimalkan fitur-fitur tersebut.
Nah, beberapa fitur pada Spaceflight Simulator mod apk versi terbaru di antaranya:
1. Bahan Bakar yang Tidak Akan Habis
Untuk bisa menerbangkan roket yang telah kamu rancang, tentu bahan bakar sangat penting. Pada versi modifikasi ini telah tersedia bahan bakar yang tidak akan pernah habis, sekalipun kamu membawa roket tersebut hingga ke tempat terjauh di alam semesta.
Hal ini tentu sangat menguntungkan, terlebih ketika kamu memutuskan untuk menjelajah ke tempat yang jauh. Ketika bahan bakar tiba-tiba habis, sensasi bermain game akan kurang menyenangkan.
2. Kamu Dapat Membuat Roket Sendiri
Selain sebagai astronot, kamu harus berperan sebagai perancang roket, sehingga fitur-fitur pendukung untuk membuat roket terbaik sudah pasti tersedia. Kamu dapat memanfaatkan alat-alat yang tersedia di aplikasi untuk mendukung proses pembuatan roket.
Berbeda dengan permainan luar angkasa lain, sensasi bermain di sini akan lebih terasa karena konsepnya yang merupakan simulator.
3. Dapat Merancang Roket Sesuai Keinginan
Sebelum membuat dan meluncurkan roket buatanmu, kamu harus merancang desainnya terlebih dahulu, bukan?
Bukan hanya bagus atau indah, namun harus juga mempertimbangkan mengenai pelengkap apa saja yang harus kamu masukkan ke dalam roket tersebut. Selain itu, pastikan juga untuk merancang pesawat ulang alik yang bisa digunakan untuk misi ketika mengelilingi alam semesta.
4. Alam Semesta yang Tidak Terbatas
Kamu bebas mengunjungi bagian mana pun di alam semesta, karena tidak akan ada batasan. Beberapa tempat yang bisa kamu kunjungi antara lain bintang, planet, dan galaksi lainnya.
Dengan kesempatan yang bebas mengunjungi alam semesta tersebut, maka kamu juga bisa sekaligus melihat dan mengetahui seperti apa gambaran alam semesta yang sebenarnya.
Jadi bukan hanya sekadar berkeliling, selama bermain kamu juga dapat belajar mengenai alam semesta.
5. Beberapa Tambahan Fitur Terbaru
Pada Spaceflight Simulator mod apk terbaru, pihak modder turut menambahkan inovasi terbaru supaya kamu bisa lebih menikmati permainan.
Beberapa hal yang ditambahkan antara lain bantalan termal serta kronometer disik yang berguna saat kamu hendak mengecek waktu yang tepat untuk pelepasan maupun pendaratan roket. Lalu tersedia juga tombol pemulihan, kloning fase atau pemilihan area.
Semua fitur tersebut dapat menambah keseruan dan keuntungan bagi pihak pengunduh aplikasi mod ini.
Baca Juga: Internet Cafe Simulator Mod Apk Home + Obb
Link Download Spaceflight Simulator Mod
Jika kamu tertarik dengan fitur-fitur dari game tersebut, maka kamu tentu ingin download Spaceflight Simulator mod apk unlocked all di atas.
Sebelum mengunduhnya, pastikan bahwa kamu telah menyimak informasi ini terlebih dahulu, agar bisa mengetahui apakah smartphone-mu sudah sesuai dengan kriteria yang cocok.
Pertama, pastikan bahwa kamu adalah pengguna Android, jika di luar Sistem Operasi tersebut, maka belum bisa mengunduh aplikasi mod. Selanjutnya, pastikan juga bahwa spesifikasi Android tersebut adalah minimal Android 4.3, memiliki RAM minimal 2 GB, serta prosesor minimalnya 1.4GHz.
Terakhir, pastikan juga bahwa memori penyimpanan di perangkatmu mampu menampung aplikasi yang berukuran sekitar 67.9 MB.
Jika sudah sesuai dengan kriteria di atas, maka silakan klik link di bawah ini untuk mengunduhnya.
Download Spaceflight Simulator ModSetelah itu kamu bisa menunggu hingga pengunduhan selesai dan aplikasi tersimpan di memori internal.
Baca Juga: Bakso Simulator Mod Apk Unlimited Money Versi Terbaru
Cara Menginstal Spaceflight Simulator Mod
Jika pengunduhan telah selesai, kamu sudah bisa mulai melakukan instalasi, dengan langkah seperti di bawah ini:
- Bukalah Setting pada smartphone dan ketik Biometrik dan Keamanan, lalu temukan aplikasi File Manager.
- Berikan izin pada File Manager dengan menggeser toggle agar berubah menjadi biru
- Silakan kembali lagi ke menu Setting dan ketik Google Play Protect, lalu matikan opsi “Tingkatkan deteksi aplikasi berbahaya” dan Pindai aplikasi dengan Play Protect”
- Bukalah aplikasi File Manager dan masuk ke folder Unduhan, lalu klik file .apk tadi
- Tekan menu Instal dan tunggu sampai proses instalasi selesai
- Kamu sudah bisa memulai petualang menjadi arsitek sekaligus astronot.
Cara Memainkan Spaceflight Simulator Mod Apk
Untuk memulai permainan ini cukup mudah dan cepat, yaitu:
- Bukalah aplikasi yang telah terinstal dan pilih mode permainan yang kamu ingin mainkan
- Mulai rancang roket dengan benar supaya bisa bekerja maksimal, lalu tambahkan booster dan fuel supaya perjalanan luar angkasa berjalan lancar
- Mulailah menjelajahi luar angkasa sekaligus menyelesaikan setiap misi yang menantang
Kelebihan Spaceflight Simulator Mod
Beberapa kelebihan Spaceflight mod ini dibandingkan versi original ataupun permainan serupa lainnya, adalah:
1. User Friendly
Tampilan aplikasinya sangat ramah pengguna, karena sederhana dan hanya menampilkan fitur yang berguna saja. Hal ini tentu sangat membantu kamu agar bisa lebih fokus dan tidak pusing dengan tampilan aplikasi saat merancang roket.
2. Grafis dan Suara yang Bagus
Bukan hanya konsep bermainnya yang menyenangkan, pada game ini kamu juga bisa merasakan sensasi merancang roket secara realistis. Hal ini terbantu oleh grafis dan suaranya yang bagus.
3. Bebas Iklan
Selama bermain kamu tidak akan diganggu oleh iklan, sehingga bisa lebih fokus mengerjakan pembuatan roket. Hal ini adalah salah satu alasan banyak orang menggunakan aplikasi modifikasi, supaya tidak terganggu oleh iklan dari aplikasinya.
4. Fiturnya Lengkap
Seperti yang telah tercantum pada pembahasan sebelumnya, ada banyak sekali fitur yang bisa kamu manfaatkan agar bisa merancang hingga menjalankan misi luar angkasa menggunakan roket tersebut.
5. Gratis
Kamu bisa mendapatkan game ini secara gratis tanpa harus membayar biaya registrasi ataupun administrasi lainnya. Pastikan saja mengunduhnya dari website terpercaya, ya.
6. Tidak Membutuhkan Koneksi Internet
Jika kamu ingin menghemat paket data ataupun hendak mencari permainan offline, maka Spaceflight mod dapat kamu pertimbangkan. Jadi, kamu bisa bermain sepuasnya tanpa khawatir kuota internet tersedot.
7. Menyediakan Pengalaman Simulasi Astronomi
Untuk pemain yang menggemari dunia astronomi ataupun roket, memainkan Spaceflight bisa menjadi ajang untuk menuntaskan rasa penasaran, sekaligus belajar mengenai bidang astronomi.
Kekurangan Spaceflight Simulator Mod Apk
Tidak hanya memiliki kelebihan, game simulator ini juga mempunyai kekurangan, terlebih karena merupakan aplikasi modifikasi.
Nah, beberapa kekurangan dari game ini antara lain:
1. Waktu Memuat Game Cukup Lama
Terlepas dari banyaknya fitur dan tanpa iklan, ada satu kekurangan yang bisa membuatmu merasa keberatan jika menggunakan versi modifikasi, yaitu waktu loading-nya cukup lama.
Hal ini tentu dapat membuat bete atau merasa kesal, sehingga mood bermain menurun.
2. Boros Baterai
Dengan misi dan tugasnya yang cukup intensif, aplikasi ini pada akhirnya akan banyak menghabiskan bateraimu. Hal ini tentu sangat mengganggu, karena baterai perangkat lebih cepat habis dan harus sering mengisi dayanya.
3. Butuh Skill yang Tinggi
Karena konsepnya merupakan permainan simulator, maka sudah dipastikan misi dan aksi selama bermain nantinya akan menyerupai versi aslinya. Terlebih game ini memasukkan proses pembuatan roket, maka skill dasar dan pengetahuan tentang roket perlu kamu miliki.
Paling tidak kamu harus memahami beberapa prinsip ilmu fisika supaya bisa mengoperasikan pesawat luar angkasa yang telah dibuat sebelumnya.
Nah, jika kamu mengunduhnya hanya karena iseng atau penasaran, maka bisa saja pusing atau kebingungan saat memainkannya.
4. Tidak Selalu Akurat
Walaupun bernama simulasi, namun permainan ini juga tidak selalu akurat untuk membantumu merasakan suasana mengendarai luar angkasa seperti keadaan sebenarnya.
5. Potensi Bug
Selain waktu tunggu yang lama, kamu juga akan dihadapkan pada kemungkinan terjadinya bug saat bermain. Akibatnya, ketika sedang melakukan simulasi, aplikasi bisa tiba-tiba berhenti atau keluar secara paksa.
6. Risiko Terhadap Perangkat
Seperti yang telah diketahui, aplikasi modifikasi dapat dikatakan ilegal, karena bukan dikembangkan oleh developer aslinya. Hal tersebut kemudian bisa mendatangkan beberapa risiko untukmu.
Beberapa gangguan atau risiko tersebut antara lain potensi terkena hack, masuknya virus, malware, serta pencurian data pribadi.
Jika kamu tertarik dan siap menanggung risiko dari memainkan Spaceflight Simulator mod apk, maka pastikan untuk bijak dan bertanggungjawab selama bermain, ya!