Coffee Shop Terdekat dari Lokasi Saya Sekarang Buka 24 Jam

Coffee Shop terdekat adalah tempat yang menyediakan berbagai jenis minuman kopi dan minuman lainnya yang tidak mengandung alkohol.

Selain menjual berbagai jenis minuman kopi, biasanya coffee shop didesain dengan interior yang khas dan dilengkapi dengan live music sehingga membuat pengunjung merasa nyaman ketika berkunjung.

Jadi, ketika kamu mencari tempat nongkrong sambil bersantai bersama keluarga atau teman, maka kamu bisa mencari coffee shop terdekat dari lokasi sekarang.  

Namun, mungkin saja di kota kamu terdapat beberapa coffee shop sehingga kamu bingung memilih mana yang akan dikunjungi. Tetapi jangan khawatir, karena untuk mencari tempat kopi terdekat yang bagus bisa langsung dicari lewat online menggunakan HP.

Cara Mencari Coffee Shop Terdekat

Untuk mencari rekomendasi coffee shop terdekat bisa ditemukan dengan beberapa cara, mulai dari mencari lewat internet hingga bertanya kepada teman yang mengetahui lokasi coffee shop yang bagus.

Namun, jika tidak ada teman sebagai tempat bertanya dimana lokasi coffee shop, maka cara yang bisa digunakan untuk mengetahui rekomendasi coffee shop yang bagus yaitu melalui internet.

Cara mencari coffee shop terdekat secara online melalui internet sangat mudah dilakukan, karena kita tinggal membuka layanan seperti Google Search atau Google Maps lalu melakukan penelusuran dengan kata kunci Coffee Shop terdekat.

Untuk mengetahui informasi selengkapnya mengenai cara mencari coffee shop terdekat secara online lewat HP, langsung saja simak langkah-langkahnya berikut ini.

1. Cari Coffee Shop Terdekat Lewat Google Search

Cara pertama yang bisa digunakan untuk mencari lokasi coffee shop yang dekat yaitu menggunakan layanan pencarian Google, simak langkah-langkahnya berikut ini.

  • Buka aplikasi browser (Chrome, Firefox, dll).
  • Masuk ke halaman pencarian Google.
  • Klik pada kolom pencarian Google.
  • Masukkan kata kunci pencarian “Coffee Shop Terdekat”.
  • Klik Search.
  • Google menampilkan daftar coffee shop terdekat.
  • Klik salah satu nama coffee shop yang diinginkan.
  • Lihat alamat, jam buka, nomor telepon, dan review pengunjung.
  • Jika ingin berkunjung, kunjungi sesuai alamat yang tertera.

2. Cari Coffee Shop Terdekat Lewat Google Maps

Cara yang kedua yang bisa kamu coba untuk mencari lokasi coffee shop yaitu menggunakan layanan Google Maps.

Hampir sama dengan cara yang pertama, tetapi lewat Google Maps informasi yang dapat dilihat sangat lengkap, termasuk petunjuk jalan ke lokasi coffee shop.

Berikut langkah-langkah mencari lokasi coffee shop terdekat lewat Google Maps:

  • Aktifkan fitur GPS lokasi.
  • Buka Google Maps lewat aplikasi atau browser.
  • Klik pada kolom pencarian.
  • Masukkan kata kunci pencarian “Coffee Shop Terdekat”.
  • Klik Search.
  • Filter berdasarkan rating dan jam buka.
  • Lihat daftar nama coffee shop yang dekat di lokasimu.
  • Pilih salah satu nama coffee shop yang diinginkan.
  • Klik Directions untuk melihat rute menuju ke lokasi coffee shop terdekat.
  • Kunjungi coffee shop sesuai petunjuk Google Maps.

Rekomendasi Coffee Shop Terdekat

Nah, bagi kamu yang tinggal atau sedang berkunjung ke beberapa kota di bawah ini, maka bisa mengunjungi beberapa rekomendasi kopi shop terdekat yang ada di kota tersebut.

Daftar rekomendasi kopi shop yang sudah kami himpun berdasarkan review dengan melihat rating yang diberikan oleh pengunjung.

1. Coffe Shop di Jakarta Yang Bagus

Nama Coffee ShopDaerahAlamatJam Buka
Lucky Cat Coffee & KitchenJakarta SelatanJl. H. R. Rasuna Said No.C22, RT.2/RW.5, Karet Kuningan, Kec. SetiabudiBuka 24 Jam
Yoeeh Kopi JuanaJakarta BaratJl. Raya Kebayoran Lama No.6, RW.1, Sukabumi Utara, Kec. Kebon JerukBuka 24 Jam
Metropole Coffee KemanggisanJakarta BaratJl. Kemanggisan Utama Raya No.3A, RT.10/RW.6, Kemanggisan, Kec. PalmerahBuka 24 Jam
Kopilot Coffee House And KitchenJakarta TimurJl. Raya Pondok Gede No.1, RW.3, Halim Perdana Kusumah, Kec. Cipayung10 AM–11 PM
Ken Aliy CoffeeJakarta PusatJl. Bend. Hilir Gg. 3 No.11, RT.10/RW.1, Bend. Hilir, Kec. Tanah Abang               6 AM–10 PM
Anomali Coffee MentengJakarta PusatJl. Teuku Cik Ditiro No.52, RT.10/RW.5, Menteng, Kec. Menteng7 AM–11 PM
Bakoel KoffieJakarta PusatJl. Cikini Raya No.25, RW.1, Cikini, Kec. Menteng8 AM–12 AM
GoedkoopJakarta PusatJl. Bendungan Hilir No.62, RT.5/RW.1, Bend. Hilir, Kec. Tanah Abang9 AM–9 PM
Six Ounces CoffeeJakarta UtaraJalan Kelapa Puan Timur 2 Blok NB2 No. 1, Kelapa Gading, RT.2/RW.12, Pegangsaan Dua, Kec. Kelapa Gading               8:30 AM–10 PM
Kopi Se-Indonesia Kelapa GadingJakarta UtaraKompleks Graha Boulevard Timur Summarecon, RT.13/RW.18, Kelapa Gading Timur, Kec. Kelapa Gading               8 AM–11 PM

2. Coffee Shop Bogor View Bagus

Nama Coffee ShopDaerahAlamatJam Buka
Third Wave Coffee Co IndonesiaBogorJl. Prof. DR. H. Andi Hakim Nasoetion No.1, Tegallega, Kec. Bogor Tengah8 AM–10 PM
Awal Mula CoffeeBogorJl. Binamarga II No.5a, Baranangsiang, Kec. Bogor Timur9 AM–9 PM
Warung Kopi NakoBogorJl. Pajajaran Indah V No.7, RT.01/RW.11, Baranangsiang, Kec. Bogor Timur8 AM–11 PM
Uncle Jo Coffee ShopBogorJalan Gedong Sawah 1 No. 30A, RT.02/RW.01, Pabaton, Kecamatan Bogor Tengah8 AM–9:30 PM
Popolo Coffee YasminBogorJl. Rasamala No.16, RT.02/RW.03, Curugmekar, Kec. Bogor Barat9 AM–8 PM
Malabar Mountain Coffee ShopBogordepan Graha Waskita, Jl. DR. Sumeru No.99, RT.01/RW.10, Menteng, Kec. Bogor Barat8 AM–11 PM
POPOLO CoffeeBogorJl. Loader No.9, RT.04/RW.11, Baranangsiang, Kec. Bogor Timur9 AM–8 PM
Tanmu CoffeeBogorJl. Pajajaran Indah V No.38, RT.01/RW.11, Baranangsiang, Kec. Bogor Timur7 AM–10 PM
Aumont KofieBogorJl. A. Yani No.2, RT.05/RW.04, Tanah Sareal, Kec. Tanah Sereal8 AM–10 PM
et al CoffeeBogorJl. Waliwis No.7, RT.02/RW.06, Tanah Sareal, Kec. Tanah Sereal10 AM–10 PM

3. Coffee Shop di Tangerang Yang Keren

Nama Coffee ShopDaerahAlamatJam Buka
Foresthree Coffee TangerangTangerangJl. Taman Makam Pahlawan Taruna No.20, Sukasari, Kec. Tangerang7 AM–9 PM
Rumah Kedua Coffee & SpaceTangerangJl. Mt. Haryono No.27, Sukasari, Kec. Tangerang10 AM–10 PM
Black Campaign CoffeeTangerangJl. Mt. Haryono No.5, RT.001/RW.010, Sukasari, Kec. Tangerang9 AM–10 PM
Quatre CoffeeTangerangJl. Empu Gandring No.47, RT.002/RW.007, Cibodas Baru, Kec. Cibodas10 AM–11 PM
Pilona CoffeeTangerangJl. Kisamaun No.130, Babakan, Kec. Tangerang7 AM–11 PM
Pley CoffeeTangerangModernLand, Jl. Pulau Putri Raya, LS No.31, RT.005/RW.003, Kelapa Indah, Tangerang12–10 PM
December CoffeeTangerangJl. Ir.Sukarno No.6, Cihuni, Kec. Pagedangan8 AM–11 PM
Turning Point CoffeeTangerangRuko Golden 8 Extension Blok G No. 5, Jalan Ki Hajar Dewantara, Pakulonan Barat, Serpong, Pakulonan Barat, Kec. Klp. Dua8 AM–9 PM
Kopi Janji JiwaTangerangJl. Kisamaun No.129, RT.001/RW.007, Sukasari, Kec. Tangerang9 AM–8 PM
3G COFFEETangerangJl. Sunan Giri No.2, RT.004/RW.003, Pd. Pucung, Kec. Karang Tengah3 PM–12 AM

4. Coffee Shop di Depok Untuk Nongkrong

Nama Coffee ShopDaerahAlamatJam Buka
Hidden Haus CoffeeDepokBlok F.1, Jl. Bukit Cengkeh 2 No.9, Tugu, Kec. Cimanggis10 AM–10 PM
Jacob Koffie HuisDepokJl. Kemuning No.1, Depok, Kec. Pancoran Mas8 AM–10 PM
Nako KopiDepokJl. Margonda Raya No.38, Depok, Kec. Pancoran Mas, Kota Depok8 AM–10 PM
Dadi’s Coffee GardenDepokJl. Siliwangi No.7, Depok, Kec. Pancoran Mas10 AM–10 PM
StarbucksDepokJl. Margonda Raya No.488, Pondok Cina, Kecamatan Beji7 AM–9 PM
OI Coffee & EateryDepokRuko AVI River View, Jl. Komjen.Pol.M.Jasin No.1, Tugu, Kec. Cimanggis8 AM–11 PM
Kopi BajawaDepokJl. Pemuda No.23 a, Depok, Kec. Pancoran Mas9 AM–11 PM
Tomoro CoffeeDepokRuko Water Park, Jl. Boulevard Grand Depok City, Tirtajaya, Kec. Sukmajaya7 AM–10:30 PM
Kopi KenanganDepokJl. Raya Sawangan, Rangkapan Jaya Baru, Kec. Pancoran Mas7 AM–9 PM

5. Coffee Shop di Bekasi Yang Populer

Nama Coffee ShopDaerahAlamatJam Buka
Little Talk CoffeeBekasiInsitu, Bumiwedari, Vida Bekasi, RT.001/RW.008, Bantargebang, Kec. Bantar Gebang7 AM–10 PM
Kopi Tala GalaxyBekasiJl. Gardenia Utara No.Kav 21-24, RT.005/RW.019, Jaka Setia, Kec. Bekasi Selatan9 AM–11 PM
Kopi RagaBekasiJl. Mayor Madmuin Hasibuan No.72, RT.005/RW.008, Margahayu, Kec. Bekasi Timur10 AM–10 PM
Kopi Nako Summarecon BekasiBekasiJl. Boulevard BCBD Blok KB/008/10E Kav. D&E, Marga Mulya, Kec. Bekasi Utara8 AM–10 PM
Simetri Coffee Roasters BekasiBekasiJl. Bulevar Bekasi CBD, RT.006/RW.002, Marga Mulya, Kec. Bekasi Utara8 AM–11 PM
MASALALU PekayonBekasiJl. Pulo Ribung No.112, RT.001/RW.014, Jaka Setia, Kec. Bekasi Selatan11 AM–12 AM
Dyamond CaffeBekasiJl.Boulevard Raya Barat Blok RGA no.28 Ruko Grand Galaxy, RT.001/RW.002, Jaka Setia, Kec. Bekasi Selatan10 AM–11 PM
Eight CoffeeBekasiJalan Pulo Sirih Barat Raya Blok FE No. 425, RT.002/RW.015, Jaka Setia, Kec. Bekasi Selatan8 AM–11 PM
Starbucks Summarecon Mall BekasiBekasiSumarecon Mal Bks, Jl. Bulevar Ahmad Yani, RT.006/RW.002, Marga Mulya, Kec. Bekasi Utara8 AM–10 PM

Itulah daftar rekomendasi coffee shop terdekat didaerah Jakarta, Bogor, Tangerang, Bekasi, dan Depok. Jika kamu berada di salah satu kota tersebut, sangat disayangkan jika kamu tidak mengunjungi salah satu coffee shop yang ada di kota tersebut.

SHARE:

SEO Specialist di bidangnya. Mempunyai team yang punya pengalaman sebagai akademisi maupun praktisi.

Tinggalkan komentar

Konten dengan Hak Cipta Dilarang Copy-Paste