Peeling Serum Implora Tidak Boleh Dicampur dengan Apa? Ini Jawabannya

Apakah peeling serum Implora dapat dicampur dengan serum atau skincare lain? Faktanya, ada bahaya besar ketika kamu sembarangan mencampur serum tanpa konsultasi dengan dokter terlebih dahulu.

Untuk kamu yang sedang mencari informasi apakah peeling serum Implora tidak boleh dicampur dengan serum lain, maka kamu datang pada artikel yang tepat.

Kami mengulas informasi ini berdasarkan anjuran dan saran dari ahli kulit atau Dermatologist. Jadi ada baiknya kamu simak artikel ini sampai habis.

Tentang Implora

Implora ditemukan dan didirikan pertama kali oleh Mr. Go Wie Liem dan Istrinya Sri Melani pada tahun 2002.

Berada di payung hukum Bernama CV Priskila Mandiri Utama, Mr. Go Wie Liem dengan hanya hanya berbekal 2 karyawan dan istrinya memulai bisnis parfum dengan brand Implora.

Mr. Wei Lie mini dulunya mulai memasarkan produk hanya dari mulut ke mulut saja. Disambut dengan baik oleh masyarakat, mulailah mereka mengembangkan bisnis dan melalukan riset untuk mengikuti permintaan pasar dan trend.

Baca juga: 5 Kombinasi dan Cara Memakai MS Glow Agar Cepat Putih

Pucnaknya pada tahun 2017, CV Priskila mulai memasarkan produk kosmetik seperti Lip cream. Dan lagi, produk ini disambut baik oleh masyarakat, karena kualitasnya yang bagus, namun harganya masih terjangkau.

Di tahun yang sama, CV Priskila join PT Kapal Api Global, dan akhirnya melakukan rebranding menjadi PT Implora sukses Abadi.

Hingga saat ini sudah puluhan produk yang dijual dan diterima masyakat luas khususnya skincare dan kosmetik. Salah satunya yaitu skincare Implora.

Apakah Peeling Serum Implora Boleh di Campur dengan Serum Lain?

Peeling Serum Implora

Supaya kamu tidak salah Langkah dan justru membuat kulitmu rusak dan iritasi, simak penjelasan dari dokter berikut.

Dokter kulit atau Dermatologi Dr. Muneep Shah dan Dr. L.J Maxfield menjelaskan dalam channel youtubenya Doctorly menerangkan dan mengajari bagaimana cara menggunakan peeling serum yang benar dan aman.

Menurut kedua ahli kulit ini, jika dugunakan dengan teapt, peeling serum bisa memberikan manfaat yang maksimal. Tanpa iritasi yang timbul selama pemakaian dan setelah pemakaian.

Dan menurut Dr.L.J Maxfield, urutan pemakaian peeling serum yang benar adalah setalah kamu menggunakan cleansing atau sesaat setelah melakukan pembersihan wajah.

Baca juga: 10 Ciri-Ciri Cocok Memakai Cream Wajah, Pastikan Kamu Tahu!

Ketika menggunakan peeling serum, disarankan untuk tidak menggunakan produk skincare lain yang mengandung bahan aktif.

Peeling serum dengan merk apapun memang tidak boleh digunakan bersamaan dengan skincare lainnya, meski masih brand yang sama.

Penggunaan Peeling Serum yang Tepat (Penting)

Menurut Dr.L.J Maxfield, aturan penggunaan yang tak kalah penting untuk dilakukan adalah jangan sampai mendiamkan peeling serum pada wajah sampai berjam-jam.

Dr. Muneeb Shah juga memberi saran untuk pemakaian peeling serum sebaiknya tidak lebih dari 10 menit.

Waktu ideal penggunan serum jenis ini adalah cukup diamkan setelah pemakaian, dan pastikan tidak lebih dari 5 menit.

Jika kamu mengindahkan saran tersebut, maka kamu tak perlu khawatir akan mengalami iritasi atau bahkan kerusakan kulit wajah.

Sampai pada kalimat ini, dapat disimpulkan peeling serum Implora tidak boleh dicampur dengan skincare lain bahkan jenis apapun. Cukup gunakan sesuai dengan aturan agar hasil yang dihasilkan lebih maksimal.

SHARE:

Seorang lifestye enthusiast dan traveller Indonesia yang suka berbagi inspirasi melalui tulisan. Mari diskusi di kolom komentar ya...

Satu pemikiran pada “Peeling Serum Implora Tidak Boleh Dicampur dengan Apa? Ini Jawabannya”

  1. Dok saya mau tnya, saya Bru pemula memakai skincare, skrng saya memakai produk Wardah acnederm, nah pemakaian an peling serum ini kan malam, jdi moisturizer Wardah acnederm ini mengandung vit-c bolehkan di setelah memakai peling serum trus pakai rangkaian Wardah acne termasuk moisturizer yang mengandung vit-c tersebut
    Terimakasih, Mohon dijawabb dok

    Balas

Tinggalkan komentar

Konten dengan Hak Cipta Dilarang Copy-Paste